
Memiliki keunggulan agregat sedemikian lebar dan tampil di kandang sendiri, pelatih Luis Enrique bisa cukup santai menurunkan skuat pelapis dalam laga ini sekaligus melakukan rotasi pemain. Skuat Barca sendiri berangkat dengan rasa penasaran setelah akhir pekan lalu hanya bermain imbang 0-0 saat menghadapi Getafe.
Sementara Huesca yang saat ini memuncaki klasemen Segunda B tentu tak ingin melakoni lawatan langka ke stadion semegah Camp Nou dengan hasil negatif. Berbekal kemenangan telak 6-1 melawan Trival Valderas, pasukan Luis Tevenet ini tentu memiliki kepercayaan diri tinggi untuk menantang Barca.
Tim yang lolos dari laga ini akan berhadapan dengan pemenang dari pertandingan Valladolid versus Elche. Dalam leg pertama lalu, kedua tim bermain imbang 0-0.
(bola/mri)
Perkiraan Susunan Pemain

Pelatih: Enrique
Huesca: Jimenez; Aythami, Morillas, Moreno, Scardina; Camacho, Gassama, Josan, Manolin; Esnaider, Del Pino
Pelatih: Tevenet
Head to Head

Lima Laga Terakhir Barcelona

- 01/12/14 Valencia 0 - 1 Barcelona
- 04/12/14 Huesca 0 - 4 Barcelona
- 07/12/14 Barcelona 5 - 1 Espanyol
- 11/12/14 Barcelona 3 - 1 PSG
- 13/12/14 Getafe 0 - 0 Barcelona
Lima Laga Terakhir Huesca

- 23/11/14 Las Palmas II 1 - 2 Huesca
- 04/12/14 Huesca 0 - 4 Barcelona
- 07/12/14 Conquense 0 - 0 Huesca
- 11/12/14 Huesca 0 - 0 Fuenlabrada
- 14/12/14 Huesca 6 - 1 Trival Valderas
Komparasi Skuat

- Rata-rata umur skuat: 25,8
- Termuda: 19 (Munir)
- Tertua: 34 (Xavi)
- Pemain di bawah 21 tahun: 4
- Pemain asing: 13
- Pemain non-Eropa: 10
Huesca
- Rata-rata umur skuat: 23,5
- Termuda: 19 (Kike Rausell)
- Tertua: 35 (Gaspar Burgos)
- Pemain di bawah 21 tahun: 7
- Pemain asing: 2
- Pemain non-Eropa: 1
Prediksi

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Barcelona vs Huesca, Santai
Liga Spanyol 15 Desember 2014, 20:00
-
Preview: Derby County vs Chelsea, Target Empat Besar
Liga Inggris 15 Desember 2014, 19:00
-
Preview: Cruz Azul vs Real Madrid, Habisi!
Bola Dunia Lainnya 15 Desember 2014, 16:40
-
Preview: AC Milan vs Napoli, Berburu Asa Eropa
Liga Italia 13 Desember 2014, 06:30
-
Preview: Atletico vs Villarreal, Tuah Vicente Calderon
Liga Spanyol 13 Desember 2014, 05:29
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR