Winger Barcelona FC, Alexis Sanchez dipastikan namanya tidak masuk skuad Blaugrana ketika menghadapi Los Blanquillos karena cedera yang dialami usai membela Timnas Chile. Sedangkan Alexandre Song dan Adriano masih fokus pada fase penyembuhan pasca cedera.
Namun, kapten tim Catalan, Carles Puyol yang pulih dari cedera akan kembali diduetkan dengan pacar Shakira, Gerard Pique. Hadirnya kedua pemain tersebut membawa asa baru di lini pertahanan Blaugrana yang kerap kerepotan ketika membendung serangan dari tim-tim lain.
Sementara itu di kubu tim tamu, pelatih Real Zaragoza, Manolo Jimenez dipusingkan dengan duo defender utamanya yang terkena cedera, Cristian Sapunaru dan Abraham. Posisi kedua pemain tersebut akan digantikan oleh Alvaro Gonzales dan Glenn Loovens.
Bintang Los Blanquillos, Jose Mari yang telah sembuh dari cedera dipastikan masuk ke dalam skuad Manolo Jimenez. Sedangkan striker Timnas Portugal, Helder Postiga diberi tugas berat untuk merepotkan barisan pertahanan Blaugrana ketika bertandang ke Nou Camp.
Barcelona (4-3-3): Valdes (K); Alves, Pique, Puyol, Alba; Xavi, Song, Iniesta; Pedro, Messi, Villa.
Real Zaragoza (4-2-3-1): Roberto (K); Zuculini, Loovens, Alvaro, Paredes; Movilla, Romaric; Rodriguez, Apono, Montanes; Postiga.[initial]
Liga Spanyol - Fabregas: Barca Malah Ingin Madrid Selalu Menang (sw/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jackson Martinez Senang Diminati Chelsea dan Barca
Liga Inggris 17 November 2012, 21:02
-
Qatar Airways Akan Terpampang di Dada Barcelona
Bolatainment 17 November 2012, 19:00
-
Fabregas: Barca Malah Ingin Madrid Selalu Menang
Liga Spanyol 17 November 2012, 16:05
-
Data dan Fakta La Liga Jornada 12: Barcelona vs Zaragoza
Liga Spanyol 17 November 2012, 15:45
-
Preview: Barcelona vs Zaragoza, Jaga Rekor Positif!
Liga Spanyol 17 November 2012, 15:30
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR