Usai mengemas kemenangan penting atas Real Betis akhir pekan kemarin, laga di mana Lionel Messi mencatatkan namanya dalam sejarah, Los Azulgrana akan kembali beraksi dan menjaga reputasi tim Primera Division di piala domestik.
Tak hanya itu, pasukan Tito Vilanova akan berusaha mempertahankan trofi yang sudah mereka raih 26 kali, termasuk musim kemarin saat membekuk Athletic Bilbao 3-0 di final yang sekaligus menjadi laga perpisahan pelatih Pep Guardiola.
Barca kemungkinan akan melakukan rotasi pemain menghadapi lawan yang berada satu level di bawah mereka. Gelandang Cesc Fabregas dipastikan absen karena mengalami cedera paha.
Sementara tuan rumah akan berusaha menampilkan kejutan menghadapi sang juara bertahan. Namun mereka tak akan bisa diperkuat Cristian Ramos yang menjalani sanksi, sementara Gaspar Galvez dan Jose Fernandez terancam sanksi juga jika mendapat kartu kuning saat lawan Barca.
PERKIRAAN PEMAIN KEDUA TIM
Cordoba (4-4-2):
Alberto; Garcia, Gaspar, Kiko, Fernandez; Silva, Gomez, Garai, Dubarbier; Vico, Patino
Barcelona (4-3-3):
Valdes; Montoya, Song, Puyol, Planas; Alcantara, Busquets, Roberto; Sanchez, Villa, Tello (bola/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vilanova Yakin Cordoba Bakal Persulit Barca
Liga Spanyol 12 Desember 2012, 16:50
-
Data dan Fakta Copa del Rey: Cordoba vs Barcelona
Liga Spanyol 12 Desember 2012, 14:21
-
Barcelona Bahas Kontrak Baru Xavi Hernandez
Liga Spanyol 12 Desember 2012, 14:15
-
Preview: Cordoba vs Barcelona, Jaga Reputasi
Liga Spanyol 12 Desember 2012, 13:40
-
Video: Seluruh 86 Gol Messi di Tahun 2012
Open Play 12 Desember 2012, 10:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR