Membandingkan nama keduanya jelas ibarat membandingkan langit dan bumi, namun jangan salah tim yang tak diunggulkan kerap tampil tanpa tekanan.
Los Blancos jelas memikul beban 'wajib menang' sebagai tim yang ada di papan atas sembari berharap menjaga jarak dengan si pemuncak.
Entrenador tuan rumah Jose Luis Mendilibar sepertinya bakal memainkan Miguel de las Cuevas, pemain pinjaman di bursa musim dingin ini.
Tiga personil yang akan absen bagi Osasuna di laga ini adalah Raoul Loe, Roberto Torres dan kiper Asier Riesgo, mereka semua absen karena dilanda cedera.
Jose Mourinho bakal menurunkan Benzema dan Higuain di depan, sebab Ronaldo absen karena sudah mengantungi akumulasi 5 kartu kuning sebelum duel ini.
Xabi Alonso kondisinya masih diragukan karena gangguan di lehernya, sementara Sergio Ramos dan Antonio Adan absen karena kartu merah.
Pada lini belakang The Special One masih tetap akan minus Pepe dan Marcelo, namun Fabio Coentrao sudah pulih dan sangat mungkin bermain meski dari bangku cadangan.
Jika tidak ada gangguan dan perubahan, rencananya laga Osasuna vs Real Madrid ini akan ditayangkan secara langsung oleh stasiun televisi swasta TRANS TV, Minggu (13/01) pukul 02.00 WIB.
Prakiraan Formasi Kedua Tim:
Osasuna (4-2-3-1): Fernandez; Bertran, Arribas, Flano, Damia; Punal, Oier; Cejudo, Nino, Armenteros; Sola.
Real Madrid (4-2-3-1): Casillas; Essien, Carvalho, Varane, Arbeloa; Khedira, Modric; Di Maria, Ozil, Higuain; Benzema. (bola/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Akui Madrid Tak Sebagus Musim Lalu
Liga Spanyol 12 Januari 2013, 17:33
-
Tekanan di Madrid Bikin Benzema Lebih Hebat
Liga Spanyol 12 Januari 2013, 15:01
-
Data dan Fakta La Liga Jornada 19: Osasuna vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2013, 14:27
-
Preview: Osasuna vs Madrid, Sambangi Juru Kunci
Liga Spanyol 12 Januari 2013, 13:12
-
Higuain Yakin Mourinho Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2013, 11:31
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR