Bola.net - - Raksasa Ligue-1, PSG dikabarkan akan mencoba mendatangkan striker Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang pada musim panas nanti. Kubu Les Parisien disebut sudah menggelar negosiasi dengan perwakilan sang pemain dalam waktu dekat ini.
Striker berusia 28 tahun ini memang tengah menjadi properti panas di bursa transfer yang akan datang. Ia diyakini akan meninggalkan Signal Iduna Park setelah beberapa kali memberikan indikasi untuk hengkang dari klub Bundesliga tersebut pada musim panas nanti.
Aubameyang sendiri sering dikabarkan akan bergabung dengan raksasa Spanyol, Real Madrid. Penyerang Timnas Gabon itu beberapa kali mengisyaratkan untuk bergabung dengan tim tersukses di Liga Champions tersebut pada musim panas nanti.
Pierre-Emerick Aubameyang
Namun menurut laporan yang dilansir French Football, kepindahan Aubameyang ke Madrid itu berpotensi menemui kegagalan. Sang pemain kabarnya tengah berada dalam pembicaraan serius untuk bergabung dengan Paris Saint Germain musim depan.
Menurut laporan tersebut, Aubameyang dan ayahnya baru-baru ini terlihat mengadakan pertemuan dengan Direktur Olahraga , Patrick Kluivert. Pertemuan ini diyakini membahas seputar potensi kepindahan sang pemain ke Parc Des Princes musim depan.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Duet Falcao dan Mbappe Diklaim Bisa Sakiti Juventus
Liga Champions 27 April 2017, 23:04
-
Verratti Minta Juve Hati-hati Hadapi Monaco
Liga Champions 27 April 2017, 22:32
-
Marquinhos Kirim Pesan untuk Manchester United
Liga Inggris 27 April 2017, 14:30
-
PSG Gelar Negosiasi Dengan Aubameyang
Liga Spanyol 27 April 2017, 12:39
-
Eden Hazard Curhat Ingin ke Real Madrid
Liga Inggris 27 April 2017, 11:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR