Pemain bintang itu memutuskan untuk tidak membela negaranya di Copa America Centenario, demi membawa Selecao memenangkan medali emas Olimpiade untuk kali pertama sepanjang sejarah.
Dan Rafinha berharap rekannya di Blaugrana itu bisa membuat banyak perbedaan di lapangan nantinya.
"Saya berharap Neymar bisa banyak membantu. Menurut saya ia adalah salah satu pemain terbaik dunia," tutur Rafinha pada Globoesporte.
"Amat penting bagi tim, melihat dia bakal bermain di Olimpiade. Neymar akan menjadi panutan bagi kami semua."
"Kami ada di usia yang hampir sama, hanya terpisah satu tahun, jadi kami punya hobi dan hal-hal favorit yang sama. Ia adalah sosok yang luar biasa dan kami saling memahami ketika berada di tim nasional." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU dan Arsenal Siap Berebut Arda Turan
Liga Inggris 20 Mei 2016, 22:56
-
Hadirnya Zidane Sukses Ubah Mentalitas Madrid
Liga Inggris 20 Mei 2016, 22:30
-
Suarez: Tanpa Rodgers, Saya Tak Bisa Seperti Sekarang
Liga Inggris 20 Mei 2016, 22:06
-
Barcelona Bakal Relakan Arda Turan?
Liga Spanyol 20 Mei 2016, 15:47
-
Neymar Terbang ke Inggris Secara Ilegal
Liga Spanyol 20 Mei 2016, 15:18
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR