Bola.net - - Barcelona mendapatkan kabar baik jelang laga final Copa del Rey. Kabar baik itu datang menyusul kembali berlatihnya sang gelandang andalan Barcelona yakni Ivan Rakitic.
Rakitic telah menjalani operasi usai mengalami cedera retak pada jarinya yang didapatkan setelah membela Barca di laga perempat final Liga Champions melawan AS Roma. Rakitic pun harus absen di laga kontra Valencia dan Celta Vigo.
Jelang digelarnya laga final Copa del Rey, yang akan mempertemukan Barca melawan Sevilla, Minggu (22/4/2018) dini hari WIB, Rakitic memberi kabar baik dengan kembali berlatih bersama rekan-rekannya.
Gelandang asal Kroasia tersebut sudah kembali nampak pada sesi latihan Barca yang digelar pada Kamis (19/4) waktu setempat.
Kembalinya Rakitic tentu saja akan membuat pelatih Ernesto Valverde lebih percaya diri menghadapi Sevilla. Sebab, pemain 30 tahun selama ini selalu jadi andalan dalam formasi 4-4-2 pilihan Valverde. Akan tetapi, belum ada konfirmasi dari pihak Barca apakah Rakitic bisa tampil melawan Sevilla atau tidak.
The squad are getting ready for the #CopaBarça this weekend. Ivan Rakitic was back in training in the Thursday session. 🏆 #ForçaBarça 🔵🔴 https://t.co/IiG9zB9jXQ
— FC Barcelona (@FCBarcelona) April 19, 2018
Selain kembalinya Rakitic, pada sesi latihan Barca juga digelar tes doping oleh Badan Perlindungan Kesehatan dalam Olahraga Spanyol (AEPSAD).
Mereka pun mengambil contoh darah dari Marc-Andre Ter Stegen, Gerard Pique, Andres Iniesta, Lionel Messi, Paulinho, Jordi Alba, Lucas Digne, Andre Gomes dan Thomas Vermaelen untuk diperiksa lebih lanjut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harus Jaga Messi, Bek Sevilla Takut Tak Bisa Pulang
Liga Spanyol 19 April 2018, 22:39 -
Gelandang Sevilla: Tak Perlu Takut Lawan Barca
Liga Spanyol 19 April 2018, 20:30 -
Rakitic Beri Kabar Baik Jelang Final Copa del Rey
Liga Spanyol 19 April 2018, 20:03 -
Liverpool Diperingatkan Agar Tak Remehkan Roma
Liga Champions 19 April 2018, 19:12 -
Henderson: Liverpool Tak Akan Remehkan Roma
Liga Champions 19 April 2018, 15:59
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR