Los Blancos dipastikan tersingkir dari turnamen, mengingat mereka kalah 0-2 di leg pertama pekan lalu.
"Kami harus bangga dengan apa yang kami tunjukkan di babak pertama. Namun jelas, gol kedua membuat kami menderita. Semuanya jadi terasa mustahil. Kami lebih pantas untuk lolos jika melihat apa yang terjadi di babak pertama dan kami bisa mencetak lebih dari satu gol. Namun hal seperti ini biasa terjadi di sepakbola," tutur Ramos pada Marca.
"Saya tidak ingin mengambil apapun dari Atletico. Mereka adalah tim yang tahu caranya bersaing dengan baik dan saya yang pertama memberi selamat atas sukses mereka ke perempat final. Namun musim yang baik akan ditentukan dengan posisi di akhir musim. Sekarang kami harus meningkatkan penampilan dan meraih target yang tersisa," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: UCL dan La Liga Lebih Penting Ketimbang Copa
Liga Spanyol 16 Januari 2015, 22:18
-
Laudrup: Jangan ke Real Madrid Dulu Odegaard!
Liga Spanyol 16 Januari 2015, 21:04
-
Robben: Tinggalkan Madrid Adalah Keputusan Terbaik Saya
Liga Eropa Lain 16 Januari 2015, 18:18
-
Mourinho: Ronaldo Terbaik, Tak Akan Ada Lagi Yang Seperti Dia
Liga Inggris 16 Januari 2015, 16:47
-
Torres: Hari Yang Patut Dikenang
Liga Spanyol 16 Januari 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR