Bek asal Spanyol itu sebelumnya dikenal sebagai salah satu pemain Madrid yang memiliki hubungan buruk dengan manajer tim sebelumnya, Jose Mourinho. Namun ia menyebut bahwa tak adil andai ia disuruh membandingkan dua sosok manajer handal tersebut.
"Akan tidak adil untuk membandingkan keduanya, setiap pelatih adalah individu yang memiliki filosofinya masing-masing. Mereka juga memiliki cara pandang sendiri dalam menangani segala sesuatu. Mereka semua berbeda," tuturnya pada FIFA.com.
"Kami sudah mengalami satu masa dengan Jose Mourinho, ada saat di mana kami mengalami saat yang baik dan buruk," pungkas Ramos.
Bersama Ancelotti, Real Madrid kini duduk di peringkat tiga klasemen sementara La Liga dengan selisih satu poin dari dua pimpinan klasemen, Atletico Madrid dan Barcelona. [initial]
(fifa/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Tawar Mata 35 Juta Pounds?
Liga Inggris 22 Januari 2014, 23:23
-
Absen Latihan, Juan Mata Menuju United?
Liga Inggris 22 Januari 2014, 21:13
-
Bosnich Dukung Manchester United Datangkan Juan Mata
Liga Inggris 22 Januari 2014, 19:16
-
Liga Champions 22 Januari 2014, 19:15

-
Lukaku Inginkan Kembali Cetak Gol
Liga Inggris 22 Januari 2014, 18:46
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR