Bola.net - - Kapten Real Madrid Sergio Ramos menganggap pemain Spanyol tidak terlalu dihargai dalam voting Ballon d'Or.
Penghargaan Ballon d'Or tahun ini jatuh ke tangan rekan satu tim Ramos, Cristiano Ronaldo. Bintang Portugal itu meraih trofi keempatnya setelah finis di depan bintang Barcelona Lionel Messi dan striker Atletico Madrid Antoine Griezmann.
Meski klub-klub Spanyol menyumbang enam pemain di peringkat akhir teratas, tiga pemain internasional Spanyol- Ramos, Andres Iniesta dan Koke - gagal meraih satu suara.
"Saya terkejut Iniesta tidak dapat satu suara untuk Ballon d'Or, tapi tidak, saya tidak terkejut kalau saya tidak mendapatkan satu suara pun," kata Ramos dilansir Soccerway.
"Saya terkejut Raul dan Iniesta tidak pernah memenangkan Ballon d'Or. Tampaknya pemain Spanyol tidak terlalu dihargai."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos: Pemain Spanyol Tak Dihargai di Ballon d'Or
Liga Spanyol 17 Desember 2016, 20:20
-
Del Bosque: Ronaldo Pemain Terbaik Madrid Sepanjang Masa
Liga Spanyol 17 Desember 2016, 19:00
-
Albiol: Napoli vs Real Madrid Amat Spesial
Liga Champions 17 Desember 2016, 18:40
-
Legenda Madrid: Messi Belum Sehebat Di Stefano
Liga Spanyol 17 Desember 2016, 17:20
-
Albiol: Orang-Orang Tidak Tahu Ronaldo Yang Sebenarnya
Liga Spanyol 17 Desember 2016, 17:01
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR