
Bola.net - Klub La Liga, Real Madrid mengeluarkan pernyataan resmi terkait Kylian Mbappe. Mereka memastikan bahwa belum membuat pergerakan apapun untuk merekrut sang pemain dari PSG.
Seperti yang sudah diketahui, Mbappe saat ini berada di tahun terakhirnya bersama PSG. Kontraknya di raksasa Prancis itu habis di tahun depan dan ia hingga saat ini menolak untuk memperbaharui kontraknya.
Kabar yang beredar menyebut bahwa Mbappe memang tidak mau memperpanjang kontrak di PSG. Karena ia ingin bergabung dengan Real Madrid di tahun depan.
Bahkan kabar yang beredar menyebut bahwa Real Madrid sudah mulai mendekati sang penyerang. Tidak sedikit juga yang mengabarkan bahwa Mbappe sudah bersepakat untuk menjadi penggawa Los Blancos di musim depan.
Simak pernyataan resmi mengenai rumor tersebut di bawah ini.
Pernyataan Resmi

Kabar yang beredar terkait Mbappe mulai membuat pihak Real Madrid gerah.
Los Blancos baru-baru ini resmi mengumumkan bahwa kabar mereka sudah mengontrak Mbappe untuk jadi pemain mereka di tahun depan.
"Terkait pemberitaan sejumlah media yang menyebut bahwa Real Madrid telah melakukan negosiasi dengan Kylian Mbappe, maka kami mengonfirmasi bahwa kabar itu keliru," tulis pernyataan resmi Real Madrid.
Tidak Ada Pembicaraan Apapun

Lebih lanjut, Real Madrid memastikan bahwa mereka tidak melakukan pembicaraan apapun dengan Mbappe saat ini.
Mereka menghormati status Mbappe sebagai pemain PSG sehingga mereka tidak membuat pergerakan apapun saat ini.
"Saat ini kami tidak melakukan negosiasi apapun dengan pemain PSG manapun," pungkas mereka.
Coba Pertahankan

Menurut rumor yang beredar, PSG benar-benar serius ingin mempertahankan Mbappe.
Mereka terus merayu sang penyerang agar bertahan di tim mereka, di mana mereka siap memberikan gaji dengan nominal besar agar Mbappe bertahan.
Klasemen La Liga
(Real Madrid CF)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bantah Rumor Sudah 'Bungkus' Kylian Mbappe
Liga Spanyol 5 November 2023, 00:23
-
AC Milan vs Udinese: Cari Modal untuk Lawan PSG
Liga Italia 4 November 2023, 16:16
-
PSG Bukan cuma Kylian Mbappe! Perkenalkan, Warren Zaire-Emery
Liga Eropa Lain 4 November 2023, 15:02
-
Hasil PSG vs Montpellier: Skor 3-0
Liga Eropa Lain 4 November 2023, 04:58
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR