
Bola.net - Klub Premier League, Chelsea bisa sedikit bernafas lega. Real Madrid dikabarkan mundur dari perburuan Antonio Rudiger di musim panas ini.
Rudiger bisa dikatakan adalah salah satu pilar utama lini pertahanan Chelsea. Semenjak ditangani Thomas Tuchel, sang bek jadi benteng pertahanan yang sangat sulit ditembus.
Kontrak Rudiger akan habis di tahun 2022. Real Madrid dilaporkan tengah ambil ancang-ancang untuk membajaknya di tahun depan.
Cadena SER mengklaim Chelsea bisa sedikit bernafas lega. Karena Real Madrid mundur dari perburuan sang bek.
Simak situasi transfer Rudiger di bawah ini.
Gaji Kemahalan
Menurut laporan tersebut, Real Madrid sudah menjalin komunikasi dengan Rudiger baru-baru ini. Namun hasilnya kurang memuaskan.
Sang bek bersedia pindah ke Madrid. Namun ia meminta bayaran 12 juta Euro per tahun.
Manajemen Madrid menilai angka itu terlalu mahal sehingga mereka memilih mencari pemain lain.
Ingin Bertahan
Laporan lain yang beredar mengatakan bahwa Rudiger sebenarnya masih ingin bertahan di Chelsea.
Ia merasa nyaman bermain di Chelsea. Ia percaya Chelsea bisa memenangkan banyak trofi juara di masa depan.
Itulah mengapa Rudiger meminta sang agen untuk fokus mengurus perpanjangan di Chelsea ketimbang jalin komunikasi dengan klub lain.
Peminat Lain
Selain Real Madrid ada klub lain yang berminat pada Rudiger.
Klub itu adalah raksasa Bundesliga, Bayern Munchen.
Klasemen Premier League
(Cadensa SER)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Batalkan Perekrutan Antonio Rudiger, Kenapa?
Liga Spanyol 27 Oktober 2021, 19:02
-
Lukaku Memble, Chelsea Beralih ke Mauro Icardi?
Liga Inggris 27 Oktober 2021, 18:40
-
Chelsea Susah Payah Kalahkan Southampton, Thomas Tuchel Hepi
Liga Inggris 27 Oktober 2021, 16:40
-
9 Pembelian Antonio Conte di Musim Terakhir Menangani Chelsea, Bagaimana Nasibnya?
Editorial 27 Oktober 2021, 16:34
-
Carabao Cup: Adu Penalti Seperti Jodoh Chelsea
Galeri 27 Oktober 2021, 11:33
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR