Mahrez merupakan pemain yang paling mentereng di Premier League musim ini. Pemain 25 tahun dari Algeria tersebut telah mengumpulkan 15 gol dan memberikan 10 assist untuk membawa timnya menjadi penguasa di klasemen.
Bukan hal yang aneh jika Mahrez menjadi incaran banyak klub. Lalu Sport memberitakan bahwa ia menjadi incaran Real Madrid. Klub asuhan Zinedine Zidane tersebut dikatakan telah memantau permainan Mahrez dan siap untuk mengangkutnya pada musim panas nanti.
Sebelumnya, Barca juga disebut tertarik dengan pemain yang datang ke King Power Stadium dengan harga 375 ribu pounds pada tahun 2014 tersebut dari Le Havre tersebut. Tapi pemain yang mengikat kontrak hingga 2019 ini mungkin harganya akan meningkat pesat seiring banyak klub yang mengintainya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beginilah Selebrasi Gol Ronaldo Kecil
Bolatainment 23 Februari 2016, 23:01
-
Anelka: Zidane Bisa Dipecat Kapan Saja
Liga Spanyol 23 Februari 2016, 22:20
-
Real Madrid Tetap Upayakan Gaet Aguero
Liga Spanyol 23 Februari 2016, 21:24
-
Real Madrid Ingin Beli Riyad Mahrez dari Leicester
Liga Spanyol 23 Februari 2016, 20:12
-
Maxwell: Juventus Bisa Terus, Roma Berat
Liga Champions 23 Februari 2016, 14:37
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR