Bola.net - - Raksasa La Liga, Real Madrid dikabarkan kembali menginginkan tanda tangan penjaga gawang belia milik AC Milan, Gianluigi Donnarumma.
Sebelumnya sejak musim lalu El Real menaruh minat terhadap Donnarumma yang mencuat sebagai salah satu kiper muda terbaik dunia.
Namun ketertarikan kubu Los Blancos perlahan memudar seiring dengan keputusan kiper yang baru berusia 18 tahun itu untuk bertahan di Milan pada musim panas lalu.
Namun kini seperti dilansir Transfermarketweb, Real diyakini kembali memantau perkembangan Donnarumma, sembari mereka juga memonitor kiper muda Athletic Bilbao, Kepa Arrizabalaga.
Hal ini dilakukan Real karena usaha mereka memburu dua kiper idaman, David De Gea dan Thibaut Courtois hingga kini masih belum membuahkan hasil positif dan terkesan sulit menjadi kenyataan.
Donnarumma sendiri kemungkinan besar bakal memilih meninggalkan Milan pada musim panas tahun depan andai Rossoneri gagal mendapat jatah ke kompetisi Eropa, minimal Liga Europa.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dibeli 92 Juta Euro, Icardi Tes Medis di Madrid Akhir Bulan?
Liga Spanyol 6 Desember 2017, 21:07
-
Messi dan Ronaldo Rebutan Ballon d'Or, Pelatih Barca Cuek Saja
Liga Spanyol 6 Desember 2017, 20:35
-
Fakta Tahun 2017, Ronaldo Lebih Tajam di Eropa dari di La Liga
Liga Spanyol 6 Desember 2017, 19:34
-
City Akan Lepas Tawaran Besar Untuk Sanchez di Bulan Januari
Liga Inggris 6 Desember 2017, 18:40
-
Begitu Tahu Gaji Messi, Ronaldo Langsung Panas
Liga Spanyol 6 Desember 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR