
Bola.net - Spekulasi mengenai masa depan Toni Kroos di skuat Real Madrid dipastikan berakhir. Sang gelandang resmi diperpanjang kontraknya oleh manajemen Los Blancos.
Kroos sudah hampir satu dekade membela Real Madrid. Semenjak didatangkan dari Bayern Munchen, sang gelandang berkembang menjadi salah satu pilar utama El Real.
Kontrak Kroos di Real Madrid berakhir di musim panas ini. Alhasil ada banyak rumor beredar mengenai masa depan sang gelandang.
Tidak sedikit kabar yang menyebut Kroos bakal cabut dari Real Madrid. Namun beberapa saat yang lalu, Real Madrid memastikan bahwa rumor itu tidak benar.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Perpanjang Kontrak
Melalui laman resmi mereka, Real Madrid resmi mengumumkan bahwa Kroos akan bertahan lebih lama di Bernabeu.
Mantan pemain timnas Jerman itu meneken kontrak berdurasi satu tahun. Sehingga ia akan membela El Real hingga tahun 2024 mendatang.
Dalam rilis resmi Madrid, tidak ada informasi apakah ada klausul perpanjangan kontrak otomatis dalam kontrak sang gelandang.
Isyaratkan Bertahan
Kroos sendiri beberapa waktu yang lalu mengisyaratkan akan bertahan di Real Madrid.
Ia menyebut masih bahagia bermain di Real Madrid. Sehingga ia ingin melanjutkan karirnya di Bernabeu.
Bahkan beredar kabar bahwa Kroos menolak sejumlah tawaran untuk bisa melanjutkan karir bersama Los Blancos.
Salah Satu yang Tertua
Kroos sendiri saat ini menjadi salah satu pemain tertua di Real Madrid.
Bersama Luka Modric, ia menjadi pemain terlama yang membela Real Madrid saat ini pasca kepergian Karim Benzema.
Klasemen La Liga
(Real Madrid CF)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Resmi Perpanjang Kontrak Toni Kroos
Liga Spanyol 21 Juni 2023, 22:46
-
Federico Dimarco Diincar Real Madrid dan MU, Inter Milan: Maaf, Gak Dulu!
Liga Italia 21 Juni 2023, 19:45
-
4 Besar Nominasi Golden Boy 2023, Bagaimana Performa Mereka Musim Ini?
Liga Champions 21 Juni 2023, 17:36
-
Joselu Bukan Pengganti Karim Benzema di Real Madrid
Liga Spanyol 21 Juni 2023, 13:19
-
Thibaut Courtois Diminati Calon Pemilik Baru Manchester United
Liga Inggris 21 Juni 2023, 13:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR