Presiden Madrid Florentino Perez menganggap akhir musim nanti adalah waktu yang paling tepat untuk memperbarui kontrak CR7. Meski demikian, bukan berarti Madrid akan mudah mendapatkan tanda tangan Ronaldo.
Ronaldo sempat mengatakan tidak bahagia di Madrid pada awal musim lalu. Ia menolak merayakan golnya dan menganggap pihak klub tahu benar penyebab kegalauannya saat itu.
Berbagai spekulasi sempat merebak menyusul pernyataan Ronaldo itu. Banyak yang menganggap ia akan meninggalkan Madrid untuk bergabung dengan klub-klub kaya Eropa. Namun kemudian Ronaldo sendiri yang membantah rumor tersebut.
Ronaldo mengatakan dirinya berniat menghabiskan kontraknya di Madrid yang baru akan berakhir pada 2015. Namun ia tidak mengatakan kemana akan berlabuh setelah masa kontraknya habis.
Menurut AS, Perez menunggu hingga musim ini berakhir. Dengan final Liga Champions akan digelar pada 25 Mei, maka musim ini akan dianggap berakhir pada 31 Mei. Saat itulah Perez berencana akan berbicara langsung dengan Ronaldo perihal kontrak baru. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
25 Juta Euro Plus Benzema Untuk Cavani?
Liga Champions 20 Februari 2013, 20:59
-
Ronaldo Baru Dapat Kontrak Mei Mendatang
Liga Spanyol 20 Februari 2013, 18:59
-
Anderson: Setelah United, Hanya Ada Madrid dan Barca
Liga Champions 20 Februari 2013, 18:35
-
Del Bosque: Madrid Tidak Merindukan Saya
Liga Spanyol 20 Februari 2013, 18:16
-
Del Bosque: Mourinho Tipikal Pelatih 'Agresif'
Liga Spanyol 20 Februari 2013, 16:17
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR