Ronaldo disebut tidak akan bisa meninggalkan Bernabeu di musim panas mendatang, usai Real Madrid mendapatkan hukuman embargo transfer selama dua jendela dari FIFA. Klub ibu kota Spanyol dianggap melakukan pelangaran terkait pembelian pemain di bawah umur.
Situasi tersebut lantas diklaim mempengaruhi rencana transfer PSG, yang sebelumnya disebut menargetkan untuk membeli Ronaldo di musim panas 2016. Namun seolah tak hilang akal, klub yang diasuh oleh Laurent Blanc kini coba menyasar bintang Brasil yang tengah bersinar, Neymar, menurut laporan L'Equipe.
Pemain yang finish di posisi tiga, di bawah Ronaldo dan Lionel Messi di Ballon d'Or 2015, diklaim bakal dijadikan pengganti mesin gol PSG, Zlatan Ibrahimovic, yang kontraknya bakal habis di penghujung musim.
Laporan yang sama juga mengatakan PSG telah menyiapkan nama alternatif lain yang tidak kalah mentereng, seperti Robert Lewandowski, Sergio Aguero, Marco Reus, dan Eden Hazard.
Neymar sendiri hingga kini masih terlibat proses pembicaraan kontrak baru dengan Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Dipastikan Bertahan, PSG Incar Neymar
Liga Spanyol 15 Januari 2016, 15:24
-
Thiago Silva Yakin Messi dan Ronaldo Bisa ke PSG
Liga Eropa Lain 14 Januari 2016, 22:55
-
Kapten PSG Pesimis Dapatkan Neymar
Liga Eropa Lain 14 Januari 2016, 22:08 -
Silva: Messi ke PSG? Mengapa Tidak
Liga Spanyol 14 Januari 2016, 12:08
-
Bermasalah di PSG, Cavani Menuju MU?
Liga Inggris 14 Januari 2016, 02:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR