Ronaldo mengaku sudah mengetahui kemampuan Modric sejak sama-sama bermain di Premier League. Namun Ronaldo menyatakan bahwa musim ini adalah musim terbaik bagi gelandang timnas Kroasia itu.
"Saya sudah lama mengenal Luka, sejak kami masih sama-sama di Premier League. Dia menjalani musim terbaiknya saat ini. Dia bukan hanya bermain bagus tetapi juga sangat konsisten. Itu tidak mudah di Spanyol atau di Real Madrid," terang Ronaldo.
Lebih jauh, Ronaldo menyatakan bahwa Modric saat ini merupakan figur kunci bagi Real Madrid. Yang paling disukai CR7 dari Modric adalah sikap rendah hati yang selalu ditunjukkan mantan pemain Tottenham itu.
"Luka bermain hebat dan tim kami bisa melihat hal itu. DIa saat ini merupakan pemain kunci bagi skuat kami. Saya sudah mengenalnya dengan baik saat ini dan saya bisa katakan bahwa dia adalah sosok yang rendah hati. Kami sangat akrab." (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Masih Anggap Messi Yang Terbaik
Liga Champions 22 April 2014, 23:14
-
Kelemahan Bayern di Mata Ancelotti
Liga Champions 22 April 2014, 23:00
-
Diminati Madrid, De Sciglio Merasa Tersanjung
Liga Champions 22 April 2014, 22:05
-
Ancelotti: Bayern Kelemahan Madrid, Bukan Kelemahan Saya
Liga Champions 22 April 2014, 21:41
-
Ancelotti Tidak Akan Ambil Resiko Soal Ronaldo
Liga Champions 22 April 2014, 20:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR