Dengan gol-gol yang dilesakkan CR7 hari Minggu (27/1) itu ia masuk klub 300, pemain yang telah mencetak 300 gol di level klub sepanjang karirnya sebagai pesepakbola profesional.
"Sungguh bagus bisa mencapai catatan ini (klub 300). Saya bahagia, namun tugas utama saya adalah terus melakukannya dan memberikan yang terbaik pada klub ini."
"Saya ingin mematahkan rekorku sendiri, mencetak lebih banyak dan lebih bagus dari musim lalu. Saya ingin bisa konstan melakukan yang terbaik dari dalam diri sendiri."
Setelah ini Real Madrid akan bersua Barcelona pada tengah pekan, El Clasico akan terhampar untuk leg pertama salah satu semifinal Copa del Rey. (rmc/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roura: Vilanova Selalu Awasi Barca
Liga Spanyol 28 Januari 2013, 21:25
-
Ramos: Cristiano Ronaldo Menginfeksi Real Madrid
Liga Spanyol 28 Januari 2013, 18:05
-
Florentino Perez Sudah Bergerak Bujuk Ronaldo
Liga Spanyol 28 Januari 2013, 16:20
-
'Kekuatan Fisik Ronaldo Seperti Monster!'
Liga Spanyol 28 Januari 2013, 16:00
-
Ramos Menikmati Absennya Casillas
Liga Spanyol 28 Januari 2013, 14:50
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR