Kehidupan Ronaldo mulai berubah perlahan setelah bergabung dengan akademi Sporting Lisbon. Ia naik ke skuat utama saat usianya baru 17 tahun dan semusim kemudian hijrah ke salah satu raksasa Inggris, Manchester United.
Karir Ronaldo terus menanjak bersama MU sebelum akhirnya ia memecahkan rekor sebagai pemain termahal di kolong jagat saat dibeli oleh Real Madrid di tahun 2009.
Dalam sebuah wawancara bersama Le 10 Sport, Ronaldo mengungkapkan terima kasih kepada semua orang yang pernah berjasa dalam karirnya. Ia mengakui bahwa kesuksesan yang diraihnya saat ini juga merupakan andil dari bantuan orang-orang di sekitarnya.
"Tanpa bantuan dari rekan-rekan, suporter, dan keluarga, saya tidak akan bisa menjadi pemain seperti sekarang," kenang Ronaldo.
"Saya yakin kalau saya terus menunjukkan performa terbaik dalam permainan saya dalam beberapa musim terakhir."
Ronaldo saat ini tengah difavoritkan untuk meraih gelar Ballon d'Or keduanya setelah tahun 2008 lalu. Performa serta ketajamannya yang menggila musim ini digadang-gadang menjadi modal utama baginya untuk menyabet gelar tersebut tahun ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Sayangkan Mundurnya Galliani
Liga Italia 29 November 2013, 22:37
-
Ramos Boleh ke Barca Seharga 65 Juta Euro
Liga Spanyol 29 November 2013, 22:01
-
Ancelotti: Ronaldo Masih Harus Absen
Liga Spanyol 29 November 2013, 21:17
-
Ronaldo Kecewa Dapat Giliran Terakhir Dalam Pembagian Mobil
Open Play 29 November 2013, 19:57
-
Pellegrini: City Tak Takut Dengan Barcelona atau Real Madrid
Liga Champions 29 November 2013, 19:12
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR