Madrid mengawali musim 2015/16 dengan tidak cukup mulus bersama pelatih Rafael Benitez. Namun, Zidane masuk di pertengahan musim. Madrid lantas kembali ke persaingan juara La Liga dan mampu mengakhiri musim dengan gelar juara Liga Champions.
"Kami tidak memiliki awal yang bagus pada musim lalu, meski akhirnya happy ending. Saya pikir semua berubah lebih baik sejak Zidane datang," ujar Ronaldo kepada 24Sata.
"Kami memenangkan Liga Champions dan saya menjadi pencetak gol terbanyak. Mungkin ini menjadi salah satu musim terbaik dalam karir saya," sambungnya.
Ronaldo layak jika menyebut musim lalu sebagai tahun terbaik dalam karirnya. Selain berjaya di Liga Champions, pemain berusia 31 tahun juga sukses memimpin Portugal merengkuh gelar juara Euro 2016.
"Hanya dengan melihat piala, saya yakin ini musim terbaik saya. Saya juga memenangkan Euro 2016 bersama Portugal, ini merupakan sebuah keberhasilan yang luar biasa bagi saya," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Urung ke Prancis, Madrid Sodorkan Kontrak Pada Odegaard
Liga Spanyol 23 Agustus 2016, 23:32
-
Ronaldo Ungkap Peran Penting Zidane Musim Lalu
Liga Spanyol 23 Agustus 2016, 22:59
-
Real Madrid Relakan James Rodriguez Gabung Arsenal atau Chelsea
Liga Spanyol 23 Agustus 2016, 22:16
-
Raphael Varane Berambisi Singkirkan Pepe
Liga Spanyol 23 Agustus 2016, 21:09
-
Juventus Hidupkan Lagi Minat Beli Isco
Liga Champions 23 Agustus 2016, 20:28
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR