Bola.net - - Pelatih legendaris Italia, Arrigo Sacchi mengungkapkan pendapatnya soal rumor Lorenzo Insigne yang menjadi incaran Barcelona. Menurutnya, penyerang Napoli itu akan ideal bagi Blaugrana.
Barcelona memang berjuang mendapatkan pengganti setelah mereka melepas Neymar ke PSG dengan nilai 222 juta euro selama musim panas ini. Beberapa nama telah dikaitkan, mulai dari Angel Di Maria, Philippe Coutinho hingga Lorenzo Insigne sebelum akhirnya mereka merekrut Ousmane Dembele dari Borussia Dortmund.
Di hari-hari terakhir bursa transfer, nama Insigne kembali sangat santer dikaitkan dengan Barcelona. Terlebih setelah super agen, Mino Raiola angkat bicara dan menyarankan penyerang timnas Italia itu untuk pergi ke Camp Nou.
"Saya tak berpikir Barcelona memiliki standar yang sama dengan Real Madrid," ujarnya kepada La Gazzetta dello Sport.
"Setelah kehilangan Neymar, Insigne akan menjadi pengganti yang sempurna. Dia adalah talenta terbesar Italia dalam 10 tahun dan memiliki beberapa intuisi unik," sambungnya.
Namun ditambahkan Sacchi bahwa ada beberapa hal yang harus diubah dalam permainan Insigne.
"Dia hanya perlu untuk menghindari berbuat 'licik' saat dia tak dalam mood berlari. Ini memalukan, karena secara taktis dia sangat hebat," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Maria dan Coutinho Gagal ke Barca, Messi Pertimbangkan Keluar dari Camp Nou
Liga Spanyol 3 September 2017, 23:36
-
Liverpool Bantah Pasang Harga 200 Juta Untuk Coutinho
Liga Inggris 3 September 2017, 21:57
-
Gagal Pindah ke Barca, Coutinho Ketahuan Menangis
Liga Inggris 3 September 2017, 21:35
-
Bukan ke Barca, Mahrez Ternyata Coba Tuntaskan Transfernya ke MU
Liga Inggris 3 September 2017, 20:49
-
Barcelona Tak Pernah Ragukan Kualitas Paulinho
Liga Spanyol 3 September 2017, 07:30
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR