Seperti diketahui, pemain Jerman tersebut harus menepi dari lapangan hijau sejak akhir November lalu setelah mengalami cedera lutut parah. Cedera ini dia dapat saat membela tim nasional Jerman menghadapi Italia.
Dalam situs resmi klub sendiri, pihak Real Madrid mengungkapkan kegembiraannya atas pulihnya Khedira.
"Kabar baik hari ini adalah kembalinya Khedira dalam sesi latihan tim setelah cedera," demikian bunyi pernyataan klub di situs resmi Real Madrid.
Sementara itu, tiga pemain yang absen dalam sesi latihan hari ini adalah Cristiano Ronaldo, Jese Rodriguez dan Alvaro Arbeloa. Ketiganya absen karena mengalami cedera.
Real Madrid sendiri tengah bersiap untuk menyongsong laga final Copa del Rey melawan Barcelona FC di Stadion Mestalla, Valencia, Rabu (16/4) mendatang. (rm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Real Madrid: Kami Harus Habis-habisan Demi Tiga Gelar
Liga Spanyol 14 April 2014, 23:07
-
Ancelotti: Melatih Barca Adalah Pekerjaan Tersulit
Liga Spanyol 14 April 2014, 21:52
-
Puyol: Barca Bela Martino Sampai Mati
Liga Spanyol 14 April 2014, 21:36
-
Mario Suarez: Atleti Bukan Favorit Juara
Liga Spanyol 14 April 2014, 21:29
-
Ancelotti Tak Mau Paksakan Ronaldo Main di Final
Liga Spanyol 14 April 2014, 20:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR