Bilbao mencatat kemenangan empat gol tanpa balas di leg perdana yang digelar di San Mames pekan lalu. Namun rupanya hal tersebut membuat takkan Los Leones bermain bertahan dengan menumpuk banyak pemain di lini belakang.
"Kami bukan tim yang senang bermain dengan hanya mengandalkan keunggulan agregat. Kami akan mencoba membuat mereka merasa tidak nyaman dari menit pertama. Kami akan mencoba memastikan mereka tidak bisa mengalirkan bola seperti yang mereka inginkan," jelas San Jose pada Marca.
"Jika kami terus bermain bertahan, pertandingan akan berjalan lama dan pengalaman akan jadi hal yang paling menentukan," pungkasnya.
Barcelona sendiri akan menghadapi Bilbao tanpa bintang mereka, Neymar, yang masih harus istirahat dua pekan lantaran terserang virus gondok. [initial]
Baca Juga:
- Bos Bilbao: Bagi Barca, Supercopa de Espana Cuma Trofi Biasa
- Mascherano Tak Mau Barca Error di Lini Belakang
- Casemiro: Danilo Akan Jadi Bek Tangguh Madrid Selama 10 Tahun
- Danilo: Rafa Benitez Pelatih Ambisius
- Casemiro: Benitez Peras Talenta Terbaik Penggawa Madrid
- Benitez: Saya Ingin Benzema Cetak 20-25 Gol di Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marco Verratti Kagumi Barcelona
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 20:09
-
Juan Mata Sebut Bilbao Layak Menang Atas Barcelona
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 17:10
-
San Jose Pastikan Bilbao Tak Bertahan di Camp Nou
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 16:40
-
San Jose: Jika Ada Tim yang Mampu Balikkan Agregat, Itulah Barca
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 16:20
-
'Tak 100 Persen Pun, Barca Bisa Cetak Enam Gol'
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 16:00
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR