Gelandang Atletico Madrid harus rela melihat tim yang ia bela kalah untuk kali kedua dari Madrid di final Liga Champions dalam tiga musim terakhir, usai mereka tumbang via adu penalti di Milan beberapa pekan silam.
Saul sendiri mengatakan bahwa ia masih sulit menerima kekalahan tersebut hingga saat ini.
"Final adalah sesuatu yang amat sulit dan bagi saya itu adalah momen yang amat menyakitkan. Namun kami siap untuk kembali bekerja keras dan terus berusaha demi mendapatkan apa yang kami inginkan," tutur Saul menurut laporan AS.
Pemain yang namanya tidak masuk dalam skuat inti Spanyol untuk Euro 2016 itu juga mengatakan dirinya yakin manajer Diego Simeone akan terus bertahan di klub, meski sempat ragu ketika ditanya reporter usai final melawan Madrid.
"Kami semua ingin dia bertahan. Ketika ia berbicara kemarin, ia masih merasa terluka dan kini ia punya waktu untuk berpikir lebih tenang. Namun saya kira dia akan terus bersama kami, ia adalah sosok yang punya antusiasme tinggi dan kerap membuat kami bersemangat." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karena Agennya, Messi Batal ke Real Madrid
Liga Spanyol 7 Juni 2016, 23:14
-
Perez Halangi Morata ke Chelsea
Liga Inggris 7 Juni 2016, 15:19
-
Real Madrid SMS Soal Alaba dan Lewandowski
Liga Spanyol 7 Juni 2016, 15:13
-
Bayern Buka Harga Alaba ke Madrid
Liga Spanyol 7 Juni 2016, 10:46
-
Saul: Dikalahkan Madrid di Final Rasanya Menyakitkan
Liga Spanyol 7 Juni 2016, 10:01
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR