Bola.net - Mantan kiper Manchester United, Peter Schmeichel, mengungkapkan opini mengenai siapa pemain yang ia anggap sebagai yang terbaik di dunia saat ini.
Pada akhirnya, pria asal Denmark itu lebih memilih bintang Real Madrid yang juga merupakan pemenang Ballon d'Or 2013, Cristiano Ronaldo. Meski demikian, ia juga mengakui kualitas yang ditunjukkan oleh pemain seperti Lionel Messi dan Zlatan Ibrahimovic.
"Bagi saya, Cristiano Ronaldo adalah yang terbaik di dunia. Ia punya segalanya. Messi memang fantastis, Ibrahimovic juga, namun Ronaldo adalah pemain yang komplit. Ia melakukan semua yang ia inginkan dan pelatih meminta dirinya untuk ikut membantu tim bertahan," tutur Schmeichel pada Europa Press.
"Ia bermain di semua posisi. Mentalnya luar biasa, ia tidak butuh bantuan pemain lain untuk mencetak gol bagi timnya, karena ia mencetak gol untuk mereka dan membuat perbedaan," pungkasnya. [initial]
(eur/rer)
Pada akhirnya, pria asal Denmark itu lebih memilih bintang Real Madrid yang juga merupakan pemenang Ballon d'Or 2013, Cristiano Ronaldo. Meski demikian, ia juga mengakui kualitas yang ditunjukkan oleh pemain seperti Lionel Messi dan Zlatan Ibrahimovic.
"Bagi saya, Cristiano Ronaldo adalah yang terbaik di dunia. Ia punya segalanya. Messi memang fantastis, Ibrahimovic juga, namun Ronaldo adalah pemain yang komplit. Ia melakukan semua yang ia inginkan dan pelatih meminta dirinya untuk ikut membantu tim bertahan," tutur Schmeichel pada Europa Press.
"Ia bermain di semua posisi. Mentalnya luar biasa, ia tidak butuh bantuan pemain lain untuk mencetak gol bagi timnya, karena ia mencetak gol untuk mereka dan membuat perbedaan," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Empat Mantan Kiper Bela Casillas
Piala Eropa 11 Oktober 2014, 22:00
-
Mendes: Apa Yang Mustahil Bagi Ronaldo?
Liga Spanyol 11 Oktober 2014, 21:34
-
Liga Spanyol 11 Oktober 2014, 11:31

-
Figo: Lupakan Messi dan Ronaldo, Saya yang Terbaik
Liga Spanyol 11 Oktober 2014, 11:19
-
Ronaldo dan Messi 'Berlomba' Lakukan Kegiatan Amal
Bolatainment 11 Oktober 2014, 11:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR