Rombongan tim, yang dipimpin oleh Presiden Josep Maria Bartomeu, Jordi Mestre, dan Susana Monje, bertolak dari Spanyol pada pukul sembilan pagi. Luis Enrique dikabarkan membawa hampir semua pemain utamanya, kecuali Neymar, yang tengah sakit dan diperkirakan akan absen selama kurang lebih dua pekan, sebagaimana dilansir Mundo Deportivo.
Dari 25 pemain yang dibawa oleh Barcelona, ada empat yang tidak bisa bermain. Mereka adalah Jordi Alba dan Douglas, yang masih mengalami cedera, serta Aleix Vidal dan Arda Turan, yang dilarang tampil lantaran sanksi embargo transfer FIFA.

Salah satu pemain Blaugrana, Luis Suarez, belum lama ini mengumbar semangat di Twitter jelang pertandingan melawan Sevilla. Ia menulis pesan: "Segera berangkat ke Tbilisi untuk pertandingan final. Vamos Barca!!"
Barcelona sendiri sebelumnya sudah sempat melakukan 'pemanasan' dengan menang 3-0 atas AS Roma di Trofeu Joan Gamper. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Kesulitan Buang Satu Pemainnya Ini
Liga Spanyol 10 Agustus 2015, 23:53
-
Sevilla PD Mampu Gulung Barca di Final UEFA Super Cup
Liga Champions 10 Agustus 2015, 22:45
-
Dengan atau Tanpa Neymar, Barca Tetap Hebat
Liga Champions 10 Agustus 2015, 22:20
-
Manchester City Ingin Rebut Pedro dari MU?
Liga Inggris 10 Agustus 2015, 17:14
-
Prediksi Barcelona vs Sevilla 12 Agustus 2015
Liga Champions 10 Agustus 2015, 16:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR