Menurut laporan yang diturunkan oleh Sport, nama David Silva mencuat di daftar transfer tim Catalan. Gelandang Spanyol tersebut kabarnya bakal siap dilepas Manchester City, yang tengah merencanakan revolusi skuat besar-besaran musim panas mendatang, andai memang ada klub yang memberikan penawaran menarik.
Pemain yang dijuluki 'Merlin' tersebut diklaim bisa menjadi milik Barcelona dengan nilai transfer tak lebih dari 30 juta euro.

Sementara Ander Herrera disebut sudah lama masuk dalam pengamatan Blaugrana, sebelum ia akhirnya lebih memilih pindah ke Manchester United. Gelandang muda satu ini kabarnya akan diplot sebagai pengganti Xavi, yang sudah membulatkan tekad untuk pergi ke Al Sadd di musim kompetisi yang akan datang.
Patut diingat bahwa Barcelona kini tengah terkena embargo transfer dari FIFA. Mereka baru bisa membeli pemain anyar di tahun 2016. Itu artinya andai memang Herrera dan Silva jadi diambil, keduanya harus dipinjamkan kembali ke klub lama mereka hingga setidaknya bursa transfer Januari tahun depan dibuka. [initial]
Baca Juga:
- 'Barca, Madrid, & Atletico Diembargo Transfer, Sepakbola Kolaps'
- Direktur Barca Percaya Messi, Suarez & Neymar Vital Demi Titel Juara
- Rexach: Guardiola Pasti Khawatir Lawan Barca
- Rexach: Angin Segar Mengarah ke Barca
- Ini Dia Gol yang Belum Pernah Dicetak Messi
- Bartomeu: Barca Akan Sambut Guardiola dengan Terhormat
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Silva dan Herrera Masuk Radar Barca
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 14:35
-
City Rombak Habis Lini Depan Musim Mendatang
Liga Inggris 1 Mei 2015, 10:20
-
City Tawari Vieira Kontrak Pelatih Baru
Liga Inggris 1 Mei 2015, 08:40
-
City Disarankan Rekrut Beberapa Pemain Papan Atas
Liga Inggris 1 Mei 2015, 06:52
-
Gagal Raih Gelar, Musim Ini City Tidak Dianggap Gagal
Liga Inggris 1 Mei 2015, 01:23
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR