Bola.net - - Bos Atletico Madrid, Diego Simeone, menolak untuk menutup kans memulangkan striker Diego Costa dari .
Laporan yang belakangan beredar mengklaim pemain Spanyol sudah menetapkan diri ingin kembali ke klub La Liga, usai diminta meninggalkan Stamford Bridge.
Manajer Chelsea, Antonio Conte, kabarnya sudah mengirimkan pesan teks pada Costa dan memintanya tak perlu lagi kembali ke London.
Atletico langsung dikaitkan dengan sang striker, namun mereka tengah terkena hukuman FIFA dan tak bisa mendaftarkan pemain anyar hingga Januari 2018 mendatang.
AC Milan juga tertarik dengan Costa, namun Simeone diam-diam juga sepertinya masih tertarik dengan eks anak buahnya.
Diego Simeone
"Kita bicara soal pemain yang ada di sini dan bagaimana tim bekerja keras untuk mempertahankan semuanya," tutur Simeone di Sportsmole.
"Semua pemain ingin bertahan, mereka ingin meraih target yang lebih baik dan menjadi lebih hebat. Diego Costa? Jika dia datang di Januari...kami belum bisa bicara apapun soal itu."
"Tidak, saya takkan bicara apapun soal dia sekarang. Dia pemain Chelsea. Kami akan bicara soal mereka yang ada di sini. Itulah yang terpenting."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesuksesan MU Boyong Matic Dipuji Gelandang Swansea
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 23:27
-
Chelsea Dinilai Keliru Melepas Matic
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 22:42
-
Demi Paksakan Transfernya, Costa Akan Lakukan Aksi Mogok Main
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 20:29
-
Arsenal Tak Masuk Hitungan Calon Juara Owen Musim Depan
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 19:44
-
Sanches Tolak Chelsea karena Faktor Bakayoko
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 16:08
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR