Pemain Atletico memang beberapa kali dibuat kesal oleh Neymar, yang kerap menunjukkan trik-trik dan aksi mengelabui lawan, dengan motif untuk memancing emosi lawan musim ini. Menurut Siqueira, hal tersebut sama sekali tidak pantas dilakukan.
"Jika anda punya kualitas untuk melakukan hal tersebut dan pelatih membolehkan anda, maka tidak ada masalah. Namun jika anda sengaja melakukannya untuk mengejek lawan, maka itu berarti anda tidak punya rasa hormat," tutur Siqueira pada UOL Sport.
"Ia pemain yang cerdas. Anda bisa tahu kapan ia bakal melakukan hal seperti itu. Ketika pertandingan masing 0-0, ia tidak akan pernah melakukannya. Ketika Barcelona unggul, barulah ia mencoba melakukan aksi seperti itu. Ada beberapa lawan yang bisa menerimanya dan ada yang tidak," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- 'Bale Akan Sukses Jika Agennya Tutup Mulut'
- Toshack: Casillas Tak Bisa Selamanya di Madrid
- Presiden Barca Ngotot Pemilu Tak Bakal Buat Klub Kolaps
- Kisruh Enrique & Messi, Presiden Barca Bersyukur
- Stoichkov: Veteran Seperti Saya Bisa Juara Liga Lebih Banyak dari Madrid
- Presiden Barca: Juara La Liga Artinya Klub di Jalan yang Benar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kunci Bagi Juventus Melawan Barcelona: Tampil Gagah Berani
Liga Champions 22 Mei 2015, 23:46
-
Pellegrini: City Tak Beruntung Bertemu Barcelona Dua Musim Beruntun
Liga Inggris 22 Mei 2015, 22:24
-
Ke La Liga, Hazard Bisa Saingi Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 22 Mei 2015, 21:26
-
Enrique: Xavi Masih Mampu Satu Musim Lagi di Barca
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 21:11
-
Luis Enrique Sedih Xavi Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 22 Mei 2015, 20:57
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR