Bola.net - - Gelandang senior Barcelona Sergio Busquets menyatakan akan berusaha untuk mendukung dan membantu Andre Gomes melewati masa-masa sulitnya di Camp Nou.
Gomes dibeli oleh Barca dari Valencia pada tahun 2016 lalu. Saat itu ia dibeli dengan harga yang totalnya disebut bisa mencapai 55 juta Euro.
Akan tetapi ia justru mengalami masa-masa sulit di skuat Barca. Bahkan pemain asal Portugal ini menyebut kehidupannya di klub tersebut membuatnya tersiksa.
Terlebih belum lama ini ia mendapatkan cemoohan dari para fans Barca sendiri. Busquets lalu menyatakan akan berusaha membantu koleganya itu.
Andre Gomes
"Kami tahu sedikit tentang hal itu, tapi kami rekan kerja dan kami berusaha untuk bersamanya, tapi ia yang mengalaminya dan membawanya pulang," ucapnya seperti dilansir Sportsmole.
"Para penggemar, kita harus bersikap positif dan berusaha membantunya mencapai hal-hal penting," tegas Busquets.
"Kami tampil dengan baik tapi tidak baik kalau ia merasa seperti ini. Kita semua mencoba masuk ke arah yang sama," serunya.
Musim ini Gomes sudah bermain sebanyak 25 kali bagi Barca di semua ajang kompetisi. Ia baru menyumbangkan satu assist saja.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andre Gomes: Saya Hanya Ingin Bantu Barca
Liga Spanyol 14 Maret 2018, 21:08
-
Willian Ingin Performa Impresifnya Muncul di Camp Nou
Liga Champions 14 Maret 2018, 19:06
-
Dua Pemain Barca Ini Diwaspadai Aksinya Oleh Willian
Liga Champions 14 Maret 2018, 18:33
-
City Akui Tak Punya Peluang Untuk Bajak Messi
Liga Inggris 14 Maret 2018, 18:20
-
Conte Indikasikan Bakal Parkir Bus di Camp Nou
Liga Champions 14 Maret 2018, 18:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR