Bola.net - - Luis Suarez mencetak satu gol untuk ketika Blaugrana menumbangkan Athletic Bilbao 3-1 di leg kedua babak 16 besar Copa del Rey 2016/17, Kamis (12/1). Gol itu adalah gol ke-100 Suarez dengan seragam Barcelona.
Dari 100 gol Suarez untuk Barcelona, 19 di antaranya tercipta lewat assist Lionel Messi. Jumlah assist dari Messi untuk Suarez mengungguli jumlah assist dari pemain-pemain lain.
Assist terbanyak kedua datang dari , yakni 15. Di urutan ketiga, ada nama Dani Alves (sekarang di Juventus) dengan 12 assist untuk Suarez selama di Barcelona.
100 - Luis #Suarez has scored his 100th goal for @FCBarcelona; Lionel #Messi has given him the most assists (19). Milestone. pic.twitter.com/C5JMpLzxNn
— OptaJavier (@OptaJavier) January 11, 2017
Assist terbanyak untuk Luis Suarez di Barcelona:
19 - Lionel Messi
15 - Neymar
12 - Dani Alves.
Suarez sendiri pantas disebut sebagai predator kotak penalti. Dari 100 gol itu, 97 di antaranya disarangkan Suarez dari dalam kotak penalti. Hanya tiga yang diciptakannya dengan tembakan dari luar kotak.
Distribusi 100 gol Luis Suarez di Barcelona:
71 - Kaki kanan
18 - Kaki kiri
11 - Kepala
-----
97 - Dalam kotak penalti
03 - Luar kotak penalti.
Suarez sudah mencetak 100 gol dalam 120 penampilan di semua kompetisi bersama Barcelona. Golnya yang paling banyak tercipta di pentas La Liga, yakni 68 gol dalam 78 penampilan.
Klik Juga:
- Hasil Pertandingan Barcelona vs Athletic Bilbao: Skor 3-1
- 100 Gol Suarez, 300 Gol Trio MSN
- Tahun 2017, Tendangan Bebas Messi Menggila
- Membedah 100 Gol Luis Suarez Untuk Barcelona
- Suarez dan Para Pencetak 100+ Gol Barcelona
- Akhir Puasa Panjang Neymar
- Barcelona Era Enrique: 115 Kemenangan, 427 Gol, 8 Gelar
- Suarez Tentang Kelolosan, 100 Gol, dan Messi
- Kepuasan Ganda Jasper Cillessen
- Jordi Alba: Barcelona Fenomenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri Best FIFA Awards: Dani Alves & Joana Sanz
Open Play 12 Januari 2017, 16:06
-
Messi Hampir Pecahkan Rekornya, Koeman Beri Selamat
Liga Spanyol 12 Januari 2017, 14:53
-
Ardiles: Alli Bisa Main di Barca atau Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2017, 14:50
-
Hleb: Ronaldo Hebat, Tapi Dia Bukan Messi
Liga Spanyol 12 Januari 2017, 14:20
-
Rafinha Senang Barcelona Lewati Perlawanan Bilbao
Liga Spanyol 12 Januari 2017, 14:15
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR