Gol tersebut menjadi titik balik bagi Madrid, yang pada akhirnya mencetak dua gol tambahan untuk membungkus tiga poin dari sang musuh bebuyutan.
Terkait insiden handball Pique, Enrique menganggap hal tersebut tak dihindari. Dalam tayangan ulang memang terlihat bahwa Pique tengah terpeleset saat umpan mendatar Marcelo menghantam tangannya.
"Pesepakbola mana yang tak bisa terpeleset? Penalti itu memang layak diberikan. Namun menurut saya insiden semacam itu tak ada hubungannya dengan pengalaman," bela Enrique seperti dilansir ISF.
"Kekalahan adalah bagian dari pembelajaran. Saya harap hasil ini membantu kami untuk memperbaiki kesalahan. Kami akan mendiskusikannya secara tim, semoga kekalahan ini segera bisa dilupakan."
Barca sempat unggul terlebih dahulu lewat gol Neymar di awal laga, sebelum Cristiano Ronaldo sukses mengeksekusi penalti dan menyamakan kedudukan. Di babak kedua, Madrid mampu menentukan kemenangan lewat gol dari Pepe dan Karim Benzema. (isf/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marcelo Sebut Dirinya Semakin Membaik
Liga Spanyol 26 Oktober 2014, 20:53
-
Barcelona Konfirmasi Cedera Andres Iniesta
Liga Spanyol 26 Oktober 2014, 20:31
-
Dihantam Real Madrid, Luis Enrique Kritik Pertahanan Barca
Liga Spanyol 26 Oktober 2014, 20:00
-
Ronaldo Tunggu United di Liga Champions
Liga Champions 26 Oktober 2014, 18:17
-
Pepe Sebut Alasan Madrid Lebih Kuat Dari Barca
Liga Spanyol 26 Oktober 2014, 17:20
LATEST UPDATE
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR