Menurut Koke, Real Madrid musim ini memang telah menampilkan performa gemilang baik di La Liga maupun di Liga Champions. Bahkan di La Liga, anak asuh Carlo Ancelotti tersebut terakhir merasakan kekalahan pada akhir Oktober tahun lalu.
Melihat catatan mentereng tersebut, Koke tak silau dengan hal itu dengan menegaskan bahwa Madrid masih bisa dikalahkan seperti yang pernah mereka lakukan pada pertemuan pertama di La Liga musim ini.
"Tak ada satu pun tim yang tidak terkalahkan di dunia ini. Real Madrid sangat baik dalam bertahan dan mereka juga memiliki para striker yang sangat bagus," ujar Koke.
"Kami akan menghadapi tim hebat. Tapi kami akan mencoba mengerahkan kemampuan terbaik kami. Ini akan jadi pertandingan yang hebat," tandasnya. (atl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tetap Waspadai Schalke
Liga Eropa Lain 28 Februari 2014, 22:36 -
Ramos: Filosofi Real Madrid Semakin Jelas
Liga Champions 28 Februari 2014, 22:01 -
Buru Kiper, Madrid-Barca Incar Pemain Asal Inggris
Liga Italia 28 Februari 2014, 21:02 -
Diego Yakin Dukungan Suporter Akan Pengaruhi Hasil Derby Madrid
Liga Spanyol 28 Februari 2014, 20:03 -
'Tak Ada Tim Tak Terkalahkan, Termasuk Real Madrid'
Liga Spanyol 28 Februari 2014, 18:50
LATEST UPDATE
-
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR