United diperkirakan akan menyelesaikan kepindahan gelandang Juventus dalam 48 jam mendatang. Klub Inggris disebut akan menggelontorkan dana tak kurang dari 120 juta euro, nilai yang dianggap gila dan terlalu besar untuk seorang pemain, bahkan bagi seorang Perez.
Anton Meana dari media Spanyol, Cadena SER, belum lama ini mengatakan: "Saya bertanya pada Real Madrid, apa yang terjadi dan saya mendapat jawaban bahwa kesepakatan sudah selesai dan ia akan bergabung dengan Manchester United."
"Mereka coba melakukannya untuk Zinedine Zidane. Namun mereka tidak akan pernah mengeluarkan uang sebesar 120 juta euro untuk satu transfer."
Pogba diperkirakan akan berada di Manchester pada hari Kamis, untuk melakukan tes medis bersama United. [initial]
(ser/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid dan PSG Tarung Dapatkan Joao Mario
Liga Spanyol 4 Agustus 2016, 23:23 -
Marco Asensio Disiapkan Masuk Timnas Spanyol
Liga Spanyol 4 Agustus 2016, 20:17 -
Selain Ronaldo, Madrid Tanpa Tiga Pilar Lain di Piala Super Eropa
Liga Eropa Lain 4 Agustus 2016, 19:58 -
Eks Madrid: Messi Sudah Capai Batasannya
Liga Spanyol 4 Agustus 2016, 12:14 -
Tak Kejar Pogba, Madrid Akui Kekuatan Uang MU
Liga Spanyol 4 Agustus 2016, 12:12
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR