Sejak menjalani debut pada januari 2012 melawan Villarreal, Tello sudah tampil 43 kali bagi Barca. Akan tetapi, ia baru bermain sebagai starter 17 kali. Situasi itu dinilai Tello tidak ideal bagi kelangsungan kariernya.
'Saat bermain sebagai pengganti, rasanya berbeda dari bermain sebagai starter. Dalam hal kepercayaan diri, menjadi pengganti membuat kepercayaan diri saya tidak maksimal seperti ketika bermain sejak awal. Untuk memaksimalkan bakat, saya perlu mendapatkan tempat di tim setiap pekan," jelas Tello seperti dikutip Football Espana.
Tello tahu benar bahwa menembus tim inti Barca bukanlah perkara mudah. Saingan Tello adalah para pemain dengan nama besar yang sudah dikenal dunia seperti Lionel Messi, Neymar, Pedro Rodriguez dan Alexis Sanchez. Karenanya, Tello bisa saja memutuskan pergi nantinya.
"Bagi pemain muda, menjadi bagian tim utama adalah mimpi jadi nyata, dan meninggalkan klub adalah hal yang sangat sulit dilakukan. Namun jika situasi saya tetap seperti ini, saya tak akan takut untuk pergi. Jika dengan meninggalkan klub saya bisa mengembangkan potensi saya, maka saya akan melakukannya." (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dibidik Barcelona, Klose Pilih Pulang Kampung
Liga Italia 14 Oktober 2013, 22:53
-
Tello: Demi Karier, Saya Bisa Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 14 Oktober 2013, 21:58
-
Xavi Salahkan Orang-orang Madrid Atas Reputasi Diving Neymar
Liga Spanyol 14 Oktober 2013, 18:51
-
'Arsenal Gagal Juara Liga Champions Gara-Gara Valdes'
Liga Champions 14 Oktober 2013, 15:55
-
Inilah Pemain Muda Barcelona Yang Ingin Dibajak Tottenham
Liga Spanyol 14 Oktober 2013, 15:14
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR