Penyerang lincah berusia 22 tahun tersebut belakangan ini memang kerap disebut bakal hengkang dari Camp Nou. Pasalnya, ia tak kunjung mendapat satu tempat di skuat inti Barca. Maklum saja, ia harus bersaing dengan nama-nama seperti Alexis Sanchez, Lionel Messi, Neymar, maupun Pedro Rodriguez.
Ia pun dihubung-hubungkan dengan banyak klub, seperti Valencia, Atletico Madrid, Borussia Dortmund dan Liverpool. Yang terbaru, seperti dikabarkan oleh O Jogo, Porto juga berminat mendatangkan Tello pada musim panas ini.
Pelatih Porto saat ini, Julen Lupetegui, tahu benar kualitas Tello. Pasalnya, ia pernah melatih sang pemain ketika masih menangani Timnas Junior Spanyol. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Inter Bakal Datangkan Simeone
- Rakitic Terima Tawaran Dari Atletico, Barca dan Madrid
- Marcelo Masuk Daftar Belanja Milan
- Cascarino Yakin Man United Butuh Seorang Fabregas
- Man United Siapkan Dana 65 Juta Pound Demi Suarez?
- Rickie Lambert Resmi Gabung Liverpool
- Operasi Transfer United Masih Rawan Kacau
- Fowler: Fabregas Ideal untuk Liverpool
- Minta Cabut, Bonus Loyalitas Toure Amblas
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tello Diincar Raksasa Portugal
Liga Spanyol 2 Juni 2014, 22:35
-
Rakitic Terima Tawaran Dari Atletico, Barca dan Madrid
Liga Spanyol 2 Juni 2014, 21:43
-
Fabregas Semakin Dekat Dengan Chelsea?
Liga Champions 2 Juni 2014, 21:28
-
Del Bosque: Tak Ada Masalah Antara Pemain Madrid dan Barca
Piala Dunia 2 Juni 2014, 21:26
-
Cascarino Yakin Man United Butuh Seorang Fabregas
Liga Inggris 2 Juni 2014, 21:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR