Messi baru saja menerima vonis dari Otoritas Pajak Spanyol berupa hukuman 21 bulan penjara karena terbukti melakukan penggelapan pajak. Messi dan ayahnya Jorge Horacio Messi didakwa menggelapkan pajak pada kurun waktu tahun 2007-2009 dan ditaksir merugikan negara mencapai 3,19 Juta euro.
"Kita sedang menghadapi masalah struktur hukum yang sudah disalahgunakan. Saya pikir Messi bukan seorang kriminal," kata Tebasdikutip AS.
"Messi sudah membayar lebih dari 160 juta euro kepada negara, dan uangnya sudah digunakan untuk rumah sakit dan jalan. Tentu saja saya takut [Messi pergi]. LFP tidak percaya dia bersalah dan kami senang memiliki dia."
Messi sendiri baru saja gagal mengantarkan Argentina meraih juara di Copa America Centenario. Akibat kegagalan tersebut, La Pulga mengambil langkah pensiun dari Tim Tango.[initial]
Baca Juga:
- Presiden Barcelona: Messi, Kami Selalu Bersamamu!
- 'Barcelona Dapatkan Bek Terbaik di Masa Depan'
- Suarez: Neymar Seperti Ronaldinho, Messi & Suarez Terbaik
- Barcelona: Messi Diserang Lewat Kasus Hukum
- Barcelona Lega 'Kisruh' Neymar Berakhir
- Sukses di Dua Negara, Guardiola Kini Ingin Buktikan Diri di Inggris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pensiun Dari Argentina, Ronaldinho Dukung Semua Keputusan Messi
Liga Spanyol 9 Juli 2016, 22:45
-
Ronaldinho: Sulit Melihat Messi Dalam Krisis
Liga Spanyol 9 Juli 2016, 22:25
-
Tersangkut Kasus Pajak di Spanyol, La Liga Takut Messi Pergi
Liga Spanyol 9 Juli 2016, 22:05
-
Presiden Barcelona: Messi, Kami Selalu Bersamamu!
Liga Spanyol 9 Juli 2016, 19:45
-
'Barcelona Dapatkan Bek Terbaik di Masa Depan'
Liga Spanyol 9 Juli 2016, 15:30
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR