Kiper utama Los Blancos itu beberapa kali mendapat siulan dari suporter sendiri di awal musim ini, terkait penampilannya yang dianggap kurang konsisten di bawah mistar gawang tim.
"Saya merasa dicintai. Tidak ada yang suka mendengar siulan seperti itu, namun saya tidak punya masalah. Fans melakukan hal itu dan apa yang harus saya lakukan adalah terus berlatih keras, bermain dengan baik dan memastikan semua orang bakal merayakan sesuatu di Cibeles akhir musim nanti. Saya tidak akan berbalik melawan fans saya sendiri," tutur Casillas pada ISF.
"Ada hubungan yang baik dengan pelatih dan kami semua bekerja sama untuk mencapai penampilan terbaik, memberikan trofi, dan memberikan fans sesuatu yang membuat mereka gembira. Semua orang akan senang jika pelatih memuji anda," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alba Ingin Fokus Eibar Dulu Baru Kemudian El Clasico
Liga Spanyol 16 Oktober 2014, 22:02
-
Biglia Akui Lazio Blokir Kepindahannya Menuju Madrid
Liga Italia 16 Oktober 2014, 19:36
-
Silva Akui Ingin Bermain di Madrid
Liga Spanyol 16 Oktober 2014, 18:55
-
Dikaitkan Dengan Madrid, Silva Merasa Tersanjung
Liga Spanyol 16 Oktober 2014, 18:43
-
Ancelotti: Jangan Bandingkan Saya Dengan Mourinho
Liga Spanyol 16 Oktober 2014, 16:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR