Bola.net - - Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane masih terus membela Karim Benzema meski penampilan sang pemain kurang memuaskan. Zidane tetap percaya dengan sang pemain bukannya tanpa alasan.
Penampilan Benzema pada musim ini memang terlihat kurang memuaskan. Striker Prancis itu baru mencetak dua gol dari delapan pertandingan di semua ajang kompetisi.
Yang terbaru, Benzema tak mampu mencetak gol ketika Los Blancos bermain imbang 1-1 melawan Tottenham di Liga Champions. Alhasil, Benzema kembali menjadi sasaran kritik dari berbagai macam pihak termasuk mantan striker timnas Inggris Gary Lineker.
Meski penampilan Benzema sangat buruk, Zidane tak punya rencana untuk mencoret sang pemain. Zidane masih tetap menaruh kepercayaan yang besar kepada pemain berusia 29 tahun tersebut.
Karim Benzema
"Saya tetap bersamanya karena dia yang terbaik. Mereka adalah pemain saya dan saya akan membela mereka sampai akhir. Saya harus lebih sering bersamanya, karena ada yang bilang dia bukan yang terbaik, tapi menurut saya dia yang terbaik," kata Zidane di situs resmi klub.
"Dia sudah berada di sini selama bertahun-tahun, itu bukan kebetulan. Dia orang terbaik untuk pekerjaan di lapangan. Yang terpenting bukan karena dia mencetak gol. Dia punya segalanya dan bisa menjadi lebih baik."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tetap Percaya Benzema, Ini Alasan Zidane
Liga Spanyol 21 Oktober 2017, 23:45
-
Kritik Benzema, Zidane Sebut Lineker Memalukan
Liga Spanyol 21 Oktober 2017, 23:15
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2017, 15:10

-
Kane: Saya, Alli, dan Eriksen Takkan ke La Liga
Liga Inggris 21 Oktober 2017, 09:00
-
Kane Siap Mengabdi Seumur Hidup di Tottenham
Liga Inggris 21 Oktober 2017, 08:40
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR