Silva tampil impresif bersama dengan Cruzeiro di Brasil. Banyak tim yang akhirnya tertarik untuk merekrut pemain 22 tahun tersebut.
Pada akhirnya, Silva memilih Madrid menjadi pelabuhan karirnya pada Januari 2015 lalu. Akan tetapi, ia gagal bersaing dengan sejumlah pilar lini tengah lainnya di klub tersebut, seperti Luca Modric, Toni Kroos dan Isco. Ia pun semakin tersisihkan dengan kehadiran Mateo Kovacic.
Madrid pun akhirnya bersedia melepasnya ke Marseille dengan status pinjaman selama satu musim penuh. Peresmian transfer itu dilakukan pada hari Kamis (27/08) ini.
.@16LucasSilva est Olympien #MercatOM → https://t.co/kFs6tGAiq1 #EAGOM pic.twitter.com/R5BJOieMlg
— Olympique Marseille (@OM_Officiel) August 27, 2015
Musim lalu, Silva hanya tampil sebanyak delapan kali saja bagi Los Blancos. Ia juga sempat dikait-kaitkan dengan sang raksasa Premier League, Manchester United. [initial]
Kabar Madrid Lainnya:
- 'Ronaldo Selalu Ingin Lebih Hebat dari yang Lain'
- Madridista Tolak Gareth Bale di Skuat Inti
- Ferdinand: De Gea Harus Segera Dimainkan
- Ferdinand Minta MU Hati-hati Soal De Gea
- Adan: Madrid Punya Lini Serang Terbaik
- Navas: La Liga Masih Dikuasai Barca dan Madrid
- Berlatih, Cristiano Ronaldo Pamerkan Segudang Skill
- Illarramendi Bahagia Tinggalkan Real Madrid Demi Sociedad
- Rileks, Sergio Ramos Sibuk Urusi Kuda
- Ronaldo Ternyata Jadi Anak Emas Sir Alex
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Drawing Fase Grup Liga Champions 2015-2016
Liga Champions 27 Agustus 2015, 23:43
-
Tinggalkan Madrid, Lucas Silva Resmi Perkuat Marseille
Liga Spanyol 27 Agustus 2015, 22:07
-
'Ronaldo Selalu Ingin Lebih Hebat dari yang Lain'
Liga Spanyol 27 Agustus 2015, 16:00
-
Madridista Tolak Gareth Bale di Skuat Inti
Liga Spanyol 27 Agustus 2015, 15:24
-
Ferdinand: De Gea Harus Segera Dimainkan
Liga Inggris 27 Agustus 2015, 15:20
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR