Yang terbaru, pelatih United Louis van Gaal mengatakan bahwa ia masih ingin membicarakan transfer itu dengan para petinggi klub. Sebelum semua pihak bisa sepakat, Van Gaal tak mau mengatakan apakah United akan membeli Bale.
Namun menurut Caden Cope, United sebenarnya sudah melepaskan tawaran resmi untuk Bale kepada Real Madrid. Kabarnya, United menawarkan 117 juta pound untuk bisa merebut Bale dari Los Blancos.
Angka itu lebih tinggi sekitar 30 juta pound ketimbang ketika Madrid membeli Bale dari Tottenham pada 2013 lalu. Saat itu, Madrid harus mengeluarkan 86 juta pound untuk memboyong winger timnas Wales itu.
Namun sikap Madrid masih dingin menyikapi tawaran itu. Saat ini, Madrid masih bersikukuh untuk tidak menjual Bale, namun sikap mereka bisa berubah jika United mau meningkatkan tawaran mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Editorial 24 Desember 2014, 18:02

-
Dirumorkan Hengkang, Khedira Justru Bertekad Beri Bukti
Liga Spanyol 24 Desember 2014, 14:45
-
Iker Casillas, Raja Clean Sheet 2014
Liga Spanyol 24 Desember 2014, 14:03
-
Kontribusi Masif Ronaldo Untuk Madrid
Liga Spanyol 24 Desember 2014, 13:49
-
Liburan Bareng Irina dan Si Junior, Wajah CR7 Dibikin Berantakan
Bolatainment 24 Desember 2014, 12:25
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR