Bola.net - - Ernesto Valverde membuka pintu bagi Javier Mascherano untuk kembali ke sebagai pelatih, usai muncul konfirmasi yang mengatakan pemain Argentina akan bermain di Tiongkok.
Mascherano resmi bergabung dengan Hebei China Fortune dengan nilai transfer yang kabarnya mencapai 10 juta euro, sekaligus mengakhiri tujuh setengah tahun karirnya di Camp Nou.
Presiden Josep Maria Bartomeu sebelumnya sudah meminta eks Liverpool untuk kembali ke klub suatu hari nanti dan menjadi staff mereka.
Hal yang sama kemudian diungkapkan oleh pelatih kepala Ernesto Valverde.
Ernesto Valverde
"Dia adalah panutan untuk semua orang di sini, dan juga di luar klub," tutur Valverde di FFT.
"Anda bisa melihat bagaimana dia berpikir, dia memahami permainan. Dia hampir seperti pelatih ketika sedang bermain."
"Dia adalah pemain yang karirnya hampir usai. Dia akan mencoba semua yang ia bisa, karena jika tidak hal tersebut akan membuat anda penasaran."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Barca Indikasikan Belanja Januari Belum Selesai
Liga Spanyol 25 Januari 2018, 15:50
-
Kisah Menarik Mascherano di Barca dan Kata-kata Perpisahan untuk Kepergiannya
Open Play 25 Januari 2018, 14:00
-
5 Alasan Coutinho Akan Raih Ballon d'Or Dengan Barcelona
Editorial 25 Januari 2018, 13:51
-
Ambisi Tinggi, City Takkan Ragu Tukar Aguero dengan Griezmann
Liga Inggris 25 Januari 2018, 13:40
-
Pesan Menyayat Hati Messi Untuk Mascherano
Liga Spanyol 25 Januari 2018, 11:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR