Sebelumnya Jose Mourinho telah mengatakan bahwa Real Madrid kurang dihargai oleh publik. Dalam sebuah wawancara dengan stasiun televisi Portugal, Mou mengeluhkan kurangnya apresiasi kepada Madrid yang telah memecahkan banyak rekor di bawah asuhannya.
Xavi merespon pendapat Mou itu. Menurut Xavi, Mou menerapkan strategi yang spekulatif. Karena itu, publik sulit menghargai semua pencapaian Los Blancos. Dan karena gaya itu pula, Mou tak akan cocok jika melatih Barcelona FC.
"Mou tak akan cocok di Barca. Saya menyukainya karena dia telah tiga tahun melatih di Spanyol, namun gaya sepakbolanya bukanlah yang kami inginkan. Dia lebih banyak berspekulasi dan menunggu untuk melakukan serangan balik. Saya rasa dia tak akan dicatat oleh sejarah," ucap Xavi kepada Radio Catalunya.
Xavi saat ini tengah bersama timnas Spanyol untuk melakoni lanjutan kualifikasi Piala Dunia. Spanyol akan berhadapan dengan Prancis pada Selasa waktu setempat. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Sedang Mencari Kiper Baru
Liga Spanyol 14 Oktober 2012, 22:45
-
Kagawa Hanya Fokus Bela United
Liga Champions 14 Oktober 2012, 21:00
-
Xavi: Mourinho Tak Akan Dicatat Sejarah
Liga Spanyol 14 Oktober 2012, 20:03
-
Bantah Rumor, Casillas Berikan Klarifikasi Total
Liga Spanyol 14 Oktober 2012, 17:53
-
Open Play 14 Oktober 2012, 16:50

LATEST UPDATE
-
Kapan Alvaro Arbeloa Jalani Debut sebagai Pelatih Real Madrid?
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 12:12
-
Tujuh Bulan yang Penuh Gejolak: Mengurai Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 12:01
-
Rapor Pemain Juventus saat Hajar Cremonese: Thuram dan McKennie Menggila
Liga Italia 13 Januari 2026, 11:35
-
6 Pelajaran dari Liverpool vs Barnsley: Drama Dominik Szoboszlai
Liga Inggris 13 Januari 2026, 11:18
-
Beres Tes Medis, Joao Cancelo Segera Dikenalkan Barcelona
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 11:02
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 13 Januari 2026, 10:57
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
























KOMENTAR