Legenda Internazionale Javier Zanetti mengaku terkejut mendengar kabar bahwa Real Madrid akan menjual Angel Di Maria. Zanetti sangat menyayangkan bila Madrid sampai melepas winger asal Argentina tersebut.
Di Maria belakangan ini santer dikabarkan akan segera hengkang menuju klub kaya raya Prancis PSG pada musim panas ini. Berbicara setelah laga ujicoba Inter dengan Madrid, Zanetti akan mempertahankan Di Maria bila dirinya berkuasa di Santiago Bernabeu.
"Saya tak ingin berpisah dengannya karena dia pemain yang sangat penting. Dia sudah menunjukkannya saat Piala Dunia lalu," ucap Zanetti seperti dilansir Football Espana.
Nerazzuri sendiri baru saja mengalahkan Madrid dengan skor 3-2 via adu penalti setelah kedua tim bermain imbang 1-1 dalam turnamen Guinness International Champions Cup.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 27 Juli 2014, 22:19

-
Zanetti Kaget Madrid Ingin Jual Di Maria
Liga Spanyol 27 Juli 2014, 20:30
-
Ancelotti Tegaskan Di Maria Tidak Akan Dijual
Liga Spanyol 27 Juli 2014, 13:36
-
'Sanksi UEFA untuk PSG Terlalu Kasar'
Liga Eropa Lain 27 Juli 2014, 02:18
-
Madrid Gunakan Di Maria Danai Transfer Falcao
Liga Spanyol 27 Juli 2014, 00:35
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR