Bola.net - - Real Madrid siap bersaing dengan Manchester United untuk mendapatkan pemain bertahan Benfica, Victor Lindelof.
Sumber yang dekat dengan tim Portugal mengatakan bahwa United sudah menjalin kesepakatan dengan United terkait masa depan pemain Swedia.
Namun demikian, Real juga tertarik pada pemain yang sama, di mana manajer Zinedine Zidane ingin mendaratkan sang pemain belakang ke Bernabeu.
Zinedine Zidane
Zidane sendiri melihat Lindelof sebagai pemain yang pas untuk menggantikan Pepe, yang kontraknya bakal habis di akhir musim nanti. Kemampuan bek Benfica untuk bermain di berbagai posisi berbeda juga menarik perhatian legenda Prancis, menurut laporan yang diturunkan oleh AS.
Real sendiri kini siap untuk mengajukan penawaran yang lebih besar dari United dan mencoba mencuri sang pemain di bursa musim panas mendatang.
Madrid sendiri memang harus mencari bek baru di musim panas nanti. Selain Lindelof, tim ibu kota sebelumnya juga sempat dikaitkan dengan pemain Juventus yang sempat bertengkar dengan Massimiliano Allegri, Leonardo Bonucci.
Selain itu, klub juga kabarnya siap memanggil Jesus Vallejo, yang tengah tampil impresif sebagai pemain pinjaman di Eintracht Frankfurt.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Tanggapi Candaan 'Pencuci Mulut' Morata
Liga Spanyol 28 Februari 2017, 23:13
-
Zidane Akui Real Madrid Kelelahan
Liga Spanyol 28 Februari 2017, 22:42
-
Madrid Dituding Suap Wasit, Ini Jawaban Zidane
Liga Spanyol 28 Februari 2017, 22:05
-
Sempat Diragukan, Gareth Bale Hadir di Valdebebas
Liga Spanyol 28 Februari 2017, 20:17
-
Wenger Tertarik Tangani Real Madrid
Liga Inggris 28 Februari 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR