Hal tersebut diungkapkan oleh Zidane usai timnya menang 7-1 atas Cultural Leonesa di babak 32 besar Copa del Rey, di mana pemain muda seperti Marco Asensio dan Alvaro Morata masing-masing mencetak gol.
Zidane lantas mengatakan bahwa klub tengah bekerja keras untuk memperpanjang kontrak beberapa pemain muda, plus Cristiano Ronaldo.
"Itu vital," tutur Zidane menurut Goal International. "Kami ingin dia terus bermain di sini selama beberapa tahun mendatang. Itulah keinginan kami."
"Kami ingin mempertahankan tim ini, mengingat tim kami sangat komplit dan kami coba untuk terus melanjutkan semuanya dengan skuat ini selama beberapa tahun mendatang."
Deportivo Alaves akan jadi lawan Madrid di La Liga akhir pekan nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ternyata, Madrid Sempat Coba Lamar Guardiola
Liga Spanyol 27 Oktober 2016, 23:39
-
Rasa Bahagia Lucas Vazquez Usai Perpanjang Kontrak
Liga Spanyol 27 Oktober 2016, 23:37
-
Head-to-head: Alaves vs Real Madrid
Liga Spanyol 27 Oktober 2016, 15:08
-
Ronaldo Ungkap Lawan yang Buatnya Susah Bernafas
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 15:03
-
Ronaldo: Saya Tak Ingin Tiru Siapapun
Liga Spanyol 27 Oktober 2016, 14:57
LATEST UPDATE
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 5 Januari 2026, 09:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 08:48
-
Jadwal Lengkap Turnamen Voli Indonesia 2026, Jangan Lupa Dukung Tim Favoritmu!
Voli 5 Januari 2026, 08:40
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR