Kehadiran Zidane memang bisa jadi mengesankan bahwa ia sedang memata-matai klub yang akan jadi lawan Madrid di semifinal Liga Champions musim ini. Namun rupanya, pemain Prancis itu datang bersama dengan Claude Makele, Willy Sagnol, Bernard Diomede, dan Eric Roy, yang tengah menjalani kursus kepelatihan di bawah pengawasan Federasi Sepakbola Prancis.

Beberapa bulan yang lalu, Zidane juga melakukan hal serupa dengan mengunjungi markas Bayern Munich dan melihat metode latihan yang digunakan oleh Josep Guardiola.
Zidane akan berada di Turin selama tiga hari. Ia bisa melihat para penggawa Juventus berlatih dan mungkin memberikan sedikit tips pada Madrid menjelang laga kedua tim pekan depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Silva Siap Sambut Hangat Paul Pogba di PSG
Bola Indonesia 29 April 2015, 19:39
-
Allegri: Bohong Jika Juve Tak Pikirkan Madrid
Liga Italia 29 April 2015, 12:51
-
Zidane 'Mata-matai' Markas Juventus
Liga Spanyol 29 April 2015, 09:18
-
Tata Martino: Saya Ingin Barca vs Juve di Final Liga Champions
Liga Spanyol 29 April 2015, 07:29
-
Ancelotti: Madrid Bisa Tampil Dengan Gaya Italia Kontra Juve
Liga Champions 29 April 2015, 06:14
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR