Pemain Portugal, yang pekan ini mencetak gol tendangan bebas ketika menghadapi Sporting Lisbon di Liga Champions, disebut mengalami masalah tenggorokan.
Sementara Bale sepertinya masih belum pulih dari cedera pinggul yang ia alami ketika menghadapi Sporting di Bernabeu.
"Cristiano tidak akan pergi bersama kami, karena ada yang tidak beres dengan tenggorokannya dan ia akan terus di sini. Ia tidak siap bergabung bersama kami dan seperti biasa, kami tidak akan pernah mengambil resiko dengan pemain," tutur Zidane pada AS.
"Bale mengalami benturan keras di bagian pinggul dan kami tidak akan mengambil resiko dengannya. Ia ingin bermain dan itu bagus, namun akan ada banyak pertandingan nanti, kami bermain setiap tiga hari dan kami tidak bisa mengambil resiko dengan pemain utama."
"Selain itu, ini adalah tim dan kami bisa memberikan kesempatan pada yang lain. Kami akan selalu mengutamakan kepentingan tim." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Absen di Sesi Latihan, Ronaldo dan Bale Cedera Lagi?
Liga Inggris 17 September 2016, 20:10
-
Zidane Pastikan Ronaldo dan Bale Absen
Liga Spanyol 17 September 2016, 20:00
-
James Tolak Pendekatan dari Inter Milan
Liga Spanyol 17 September 2016, 17:20
-
Enrique: Tak Ada Tim J, H Atau Z di Barcelona, Semuanya Blaugrana
Liga Spanyol 17 September 2016, 14:18
-
Target Madrid: Rebut Takhta Barcelona
Liga Spanyol 17 September 2016, 13:31
LATEST UPDATE
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 5 Januari 2026, 09:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 08:48
-
Jadwal Lengkap Turnamen Voli Indonesia 2026, Jangan Lupa Dukung Tim Favoritmu!
Voli 5 Januari 2026, 08:40
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR