Seperti diketahui, Ancelotti akhirnya dipecat pada akhir musim lalu setelah dinilai gagal dengan hanya meraih gelar Piala Super Eropa dan Piala Dunia Antarklub. Sementara Barcelona meraih treble, La Liga, Copa del Rey dan Liga Champions.
Sejak itu, nama Zidane sempat muncul ke permukaan sebagai salah satu pengganti potensial Ancelotti sebelum akhirnya Los Blancos menunjuk Rafael Benitez.
Namun diakui mantan kapten Prancis tersebut, dirinya belum yakin bahwa ia telah siap untuk menangani Real Madrid, dan menegaskan ingin tetap menangani tim Castilla.
"Zidane, pelatih Real Madrid. Itu kedengarannya bagus. Mengambil alih tugas Ancelotti, itu tak pernah jadi pertimbangan. Saya ingin melanjutkan dengan Castilla karena saya belum cukup siap," tegasnya.
"Seorang pelatih belum benar-benar siap. Bila kami menunggu semua lampu menyala hijau, kami tak akan pernah sampai. Tapi saya tenang, saya akan melakukan segalanya dengan cara saya sendiri, dan itu akan butuh waktu," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Takut Rencananya ke Madrid Dirusak De Gea
Liga Inggris 15 Juni 2015, 23:05
-
Video: Umpan Magis & Tendangan Geledek Roberto Carlos
Open Play 15 Juni 2015, 22:50
-
Barca Dominasi La Liga XI Versi LFP
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 20:53
-
Raul Dukung Benitez Untuk Sukses di Madrid
Liga Spanyol 15 Juni 2015, 19:59
-
Detail Jersey Home dan Away Real Madrid 2015-16
Open Play 15 Juni 2015, 17:27
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR